Media Perjuangan Penerus Cita-cita "The Founding Fathers" Bangsa Indonesia

Media Perjuangan Penerus Cita-cita "The Founding Fathers" Bangsa Indonesia
Bersatu Kita Teguh, Bercerai Kita Runtuh. Itulah Motto Media Kami
Home » , , » OMA GINGAGWE 67 TAHUN BAHAGIA MENDAPATKAN BAJU DARI BAPAK TNI

OMA GINGAGWE 67 TAHUN BAHAGIA MENDAPATKAN BAJU DARI BAPAK TNI

Written By Nusantara Bicara on 28 Feb 2020 | Februari 28, 2020


Papua, nusantarabicara.co - Senang campur bahagia itulah yang dirasakan oleh Oma Gingagwe 67 tahun salah seorang dari warga masyarakat Keerom yang mendapatkan baju layak pakai dari bapak-bapak TNI Satgas Yonif 713/ST dalam hal ini pos Kout. Namun sebelum mendapatkan baju layak pakai personel Kesehatan terlebih dahulu memeriksa kesehatan Oma Gingagwe yaitu dengan mengecek tensinya. Jumat (28/02/2020)

Selain Oma Gingagwe masih ada beberapa orang yang mendapatkan pengecekan kesehatan dari tim kes pos Kout seperti Ibu Yana 36 tahun
dengan keluhan nyeri otot, radang tenggorokan, batuk; bapak Kima 47 thn keluhan nyeri dipinggang; ibu Elera 34 tahun keluhan batuk, persendian ngulu; ibu Falena 52 tahun keluhan batuk, persendian ngilu. Setelah di periksa selanjutnya Tim Kesehatan memberikan obat sesuai dengan keluhan yang di alami. 


Hadir dalam kegiatan ini Letda Ckm Muhammad Syaban (Dantonkes Yonif 713/ST), Peltu I Dewa Agung (Bakes Satgas Yonif 713/ST) , Serda Faisal (Bamontir Satgas Yonif 713/ST)
Praka Wafa(Tapionir Satgas ), Prada Muhammad(Takes Satgas Yonif 713/ST) dan masyarakat Arso 1.

Serda Faisal berkata kegiatan yang kami lakukan saat ini adalah sebagai wujud kepedulian kami kepada masyarakat Perbatasan dan kegiatan yang kami laksanakan sekarang ini tidak hanya pembagian baju layak pakai tapi juga pengobatan dan pembagian sembako.





Oma Gingagwe berkata terimakasih banyak bapa-bapa Tentara atas bantuannya,  Tuhanlah yang akan membalas kebaikan bapa-bapa semua.(Pen Satgas Yon 713 /ST) 
Share this article :

Posting Komentar

 
Copyright © 2018 - All Rights Reserved
Created by Nusantara Bicara